Beranda » Blog » Kesalahan pemula saat menerapkan SEO untuk blogger

Kesalahan pemula saat menerapkan SEO untuk blogger

T Diposting oleh pada 8 November 2023
F Kategori
b Belum ada komentar
@ Dilihat 25 kali

Setiap blogger pemula pasti berharap baƏhwa blog mereka bisa mendapatkan banyak  pengunjung yang membaca artikel mereka. Akan tetapi untuk bisa mendatangkan banyak pengunjung terutama organic membutuhkan banyak elemen yang harus dipelajari dan dioptimasi di internal dan eksternal blog itu sendiri. Salah satu Teknik yang harus dipelajari oleh para blogger pemula adalah SEO.

SEO atau kepanjangan dari search engine optimization adalah ilmu yang saat ini banyak dipelajari oleh para blogger agar mereka bisa mendatangkan banyak pengunjung. SEO merupakan Teknik optimasi yang akan meningkatkan visibilitas blogger sehingga mesin pencari seperti Google dan Yahoo pada posisi teratas. SEO meruapakan salah satu Teknik yang membuat banyak blogger sukses mendatangkan visitor saat ini.

Akan tetapi, untuk menerapkan SEO membutuhkan banyak hal yang harus dipahami dan dioptimasi agar bisa memberikan hasil yang optimal. Maka dari itu, di artikel ini kita akan membahas kesalahan yang dilakukan oleh pemula ketika menerapkan SEO untuk pemula.

  1. Tidak mau belajar dasar-dasar SEO

Untuk kamu yang baru saja memulai untuk membuat sebuah blog, maka anda juga harus memahami bagaimana Teknik dasar SEO. Kamu harus mulai terlebih dahulu dengan meningkatkan kualitas konten dan bagaimana website kamu bisa ditelusuri dengan mudah oleh pengguna.

Search Engine Optimization atau singkatan dari SEO adalah Teknik agar website bisa teroptimasi dengan baik untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas website agar bisa mendapatkan posisi terata di mesin pencari seperti Google, Bing, dan Yahoo.

  • Tidak melakukan riset keyword

Kesalahan yang sering dilakukan oleh blogger pemula adalah blog mereka terlalu general dan tidak spesifik mau membahas topik apa di blog mereka. Hal ini berpengaruh kepada keyword yang akan digunakan. Dengan melakukan riset keyword dan menerapkannya di blogger maka pengguna akan lebih mudah menemukan blogger kamu.

  • Tidak melakukan backlink

Backlink menjadi salah satu hal yang penting agar blogger kamiu mendapatkan banyak visitor organik. Bagi website pemula, backlink tidaklah penting. Tapi faktanya, link building menjadi salah satu faktor yang akan bisa membuat blog kamu didatangkan oleh banyak pengunjung.

Tapi kamu juga harus hati-hati ketika melakukan backlink, karena tidak semua backlink itu memiliki kualitas yang baik. Kamu harus memperhatikan perkembangan website yang akan melakukan backlink dengan blog kamu.

  • Website tidak responsive dan mobile-friendly

Salah satu kesalahan blogger pemula adalah mereka tidak memperhatikan website agar bisa diakses secara responsive. Blogger pemula terlalu banyak memperhatikan agar blogger mereka bisa mempunyai tampilan yang menarik tanpa memperhatikan apakah blognya bisa ditampilkan atau tidak.

Website yang responsive dan mobile-friendly sangatlah penting karena berkaitan dengan pengalaman pengguna. Ketika pengguna sudah mengalami kendala ketika menelusuri blogger kamu dan mereka tidak mendapatkan pengalaman yang baik. Maka mereka tidak akan mau untuk balik lagi. Maka dari itu, pengalaman pengguna adalah hal yang utama. Ketika pengguna nyaman mengakses blog kamu, maka mereka akan berkunjung lagi bahkan merekomendasikannya kepada orang terdekatnya.

  • Tidak mau meningkatkan kualitas tulisan

Kesalahan para blogger pemula adalah mereka tidak memperhatikan bagaimana kualitas yang disediakan di website mereka. Hal pertama yang harus dipelajari ketika mulai blogger yang paling penting adalah untuk bisa membuat artikel yang baik. Ketika kamu membuat artikel yang baik maka mesin pencari akan mempertimbangkan untuk merekomendasikan blogger kamu kepada para audiens.

Belum ada Komentar untuk Kesalahan pemula saat menerapkan SEO untuk blogger

Silahkan tulis komentar Anda

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

a Artikel Terkait Kesalahan pemula saat menerapkan SEO untuk blogger

Search Engine Optimization

Teknik SEO Untuk Meningkatkan Traffic

T 1 November 2023 F A adminpost

Saat ini, banyak pemilik situs blog dan website yang berusaha mencapai peringkat teratas di hasil mesin pencarian dengan tujuan meningkatkan lalu lintas kunjungan ke situs mereka. Semua ini dapat dicapai melalui penerapan berbagai teknik SEO saat membuat konten untuk situs... Selengkapnya

Cara Melakukan Riset Keyword Agar Tembus Halaman Pertama

T 9 November 2023 F A adminpost

Kalau kamu menginginkan website atau blog kamu dikunjungi oleh banyak orang, maka penting untuk kamu memahami bagaimana caranya melakukan riset keyword yang baik dan benar agar website atau blog yang kamu kelola bisa tembus halaman pertama Google. Dengan begitu, maka... Selengkapnya

Search Engine Optimization

5 Tips SEO Website Agar Masuk Peringkat 1

T 30 October 2023 F A adminpost

Hampir semua pemilik situs web tentu berharap untuk mencapai hasil SEO yang optimal. Para pemilik situs ingin agar kata kunci yang relevan dengan produk atau jasa yang mereka tawarkan di situs web mereka dapat segera muncul di halaman pertama hasil... Selengkapnya

+ SIDEBAR

Ada Pertanyaan? Silahkan hubungi customer service kami untuk mendapatkan informasi lebih lengkap mengenai jasa dan layanan kami. Dapatkan Gratis Konsultasi SEO anda! (1x24jam Fast Respon)

Categories